
Lowongan Kerja PT Kalbe Farma Tbk Tahun 2023 Terbaru
Profil Perusahaan
Berdiri pada tahun 1966, Kalbe telah jauh berkembang dari usaha sederhana di sebuah garasi menjadi perusahaan farmasi terdepan di Indonesia.Melalui proses pertumbuhan organik dan penggabungan usaha & akuisisi, Kalbe telah tumbuh dan bertransformasi menjadi penyedia solusi kesehatan terintegrasi melalui 4 kelompok divisi usahanya: Divisi Obat Resep (kontribusi 23%), Divisi Produk Kesehatan (kontribusi 17%), Divisi Nutrisi (kontribusi 30%), serta Divisi Distribusi and Logistik (kontribusi 30%).
Keempat divisi usaha ini mengelola portofolio obat resep dan obat bebas yang komprehensif, produk-produk minuman energi dan nutrisi, serta usaha distribusi yang menjangkau lebih dari satu juta outlet di seluruh kepulauan Indonesia.
Posisi & Kualifikasi
Hi jobseekers! We have a good news for youPT Kalbe Farma Tbk (Cikarang) is looking for :
Purchasing Staff
Kualifikasi
Berusia 18-23 tahun
Berjenis kelamin laki-laki/perempuan
D3 Sederajat atau S1
Manufacturing System Development Staff
Kualifikasi
Berusia 18-23 tahun
Berjenis kelamin laki-laki/perempuan
D3 semua jurusan
Bisa Corel Draw, edit video, paham digitalisasi
Quality System Staff
Kualifikasi:
Berusia 18-23 tahun
Berjenis kelamin laki-laki/perempuan
D3 Farmasi Industri/ Teknik Industri/ Kimia/ D3 Sederajat
Cara Melamar
Please kindly read the requirement in this post. If you are suitable with this position, please submit your data to the link : https://lnkd.in/gnrbE8DU
PERHATIAN: Kami tetap berusaha menyampaikan Informasi Rekrutmen yang Valid melalui Weblog ini, Harap Tetap Waspada apabila pada proses rekrutmen ada Pihak/Oknum yang meminta dana dalam bentuk apapun, Kami tidak pernah meminta dana dalam bentuk apapun (biaya transportasi atau akomodasi dll ) Harap Untuk Selalu Mengabaikan permintaan dana dalam bentuk Apapun.
Tags : Cikarang D3 Farmasi Jawa Kimia Purchasing QS S1 Teknik Industri