Rekrutmen PT AKR Corporindo Tbk Tahun 2023
Profil Perusahaan
PT AKR Corporindo Tbk terbentuk 58 tahun lalu di Surabaya sebagai usaha perdagangan bahan kimia dasar. AKR kemudian berkembang menjadi salah satu distributor swasta terbesar untuk bahan kimia dasar, bahan bakar minyak (BBM), logistik, dan solusi rantai pasokan di Indonesia. Bpk. Soegiarto Adikoesoemo, seorang wiraswasta dan pengusaha dari Surabaya, merintis bisnis ini pada tahun 1960-an dan membentuk PT Aneka Kimia Raya pada 28 November 1977. AKR kemudian memindahkan kantor pusatnya ke Jakarta pada tahun 1985.Posisi dan Kualifikasi
EXTERNAL REPORTING(INTERNSHIP)
Job Description:
1. Consolidated external reporting process for AKR BU and Subsidiaries to ensure high quality and
timely reports.
2. Provide advisory services to AKR subsidiaries in terms of (financial reporting/financial & accounting matters), provide advice to branch and subsidiaries related to posting, financial reporting and
accounting policy.
3. Doing G/L closing and financial reportingactivities.
Job Qualification
1. Fresh Graduate
2. Candidate must possess at least Bachelor's Degree in Accounting
3. Knowing about Basic Accounting
Cara Melamar / Email Perusahaan
Send your CV to email : career@akr.co.idSubject: INTERNSHIP REPORTING- (NAME)
PERHATIAN: Kami tetap berusaha menyampaikan Informasi Rekrutmen yang Valid melalui Weblog ini, Harap Tetap Waspada apabila pada proses rekrutmen ada Pihak/Oknum yang meminta dana dalam bentuk apapun, Kami tidak pernah meminta dana dalam bentuk apapun (biaya transportasi atau akomodasi dll ) Harap Untuk Selalu Mengabaikan permintaan dana dalam bentuk Apapun.
Tags : Accounting Fresh Graduate Internship Magang S1