Rekrutmen PT WARGI SANTOSA terbaru September 2021
Profil Perusahaan
PT Wargi Santosa adalah perusahaan penyedia jasa penyewaan peralatan pertambangan di Indonesia yang berdiri sejak September 2004. Pada awal menjalankan usaha, Wargi Santosa merupakan agen utama penjualan heavy duty truck untuk merek STEYR dan HOWO yang diproduksi oleh China National Heavy Duty Truck Corporation (CNHTC). Wargi Santosa juga menyediakan layanan purnajual mulai dari jasa servis dan penyediaan suku cadang. Sebagian besar pelanggannya adalah perusahaan pertambangan di Indonesia.Seiring perkembangan industri, Wargi Santosa mulai mengembangkan beberapa unit bisnis baru, di antaranya: penyewaan kendaraan operasional dan niaga, alat berat, generator set dan dewatering pump yang tersebar di berbagai daerah. Dari tahun ke tahun, kuantitas kendaraan dan peralatan yang disewakan pun terus meningkat seiring dengan terjalinnya kerjasama dengan pelanggan baru.
Posisi dan Kualifikasi
Wargi Santosa is a company who specialized in providing equipments and assets for field projects.Our company has provided our services for many clients including Trakindo Group, Adaro Energy, PLN Etc
PT WARGI SANTOSA IS NOW HIRING!
HUMAN CAPITAL & GENERAL AFFAIR COORDINATOR
REQUIREMENTS:
• Bachelor Degree from Industrial Psychology/ Industrial Management/ Industrial Engineering from Reputable University
• Minimum GPA 3.0/4.0
• Having Experience min. 3 years at HR GA/ HR Generalist/ HCA Coordinator (Experience at Mining Industry is a plus)
• Having Excellent Comunication Skill and People Oriented
• Current Knowledge of Effective Learning and Development Methods also Performance Appraisal and Job Analyst
• Proficient at Microsoft Office
• Detail Oriented
• Willing to Travel
RESPONSIBILITIES:
• Responsible for Human Capital Administration, Analyst and Report
• Support, Learning and Development Strategies and Programs
• Support, Individual Evaluation and Organizational Development Needs
• Giving Idea for People Development Strategical
• Support and Responsible for GA Report to HCA Head
• Building Relationship with the Government due to Labor law at Company and Branch Location
Cara Melamar / Email Perusahaan
Please send your CV to:recruitment@wargisantosa.co.id
PERHATIAN: Kami tetap berusaha menyampaikan Informasi Rekrutmen yang Valid melalui Weblog ini, Harap Tetap Waspada apabila pada proses rekrutmen ada Pihak/Oknum yang meminta dana dalam bentuk apapun, Kami tidak pernah meminta dana dalam bentuk apapun (biaya transportasi atau akomodasi dll ) Harap Untuk Selalu Mengabaikan permintaan dana dalam bentuk Apapun.
Tags : HRGA Jawa Kalimantan Psikologi S1 Teknik Industri