
Lowongan Kerja PT LIMIN MARINE & OFFSHORE Terbaru 2021
Profil Perusahaan
Evolving from the value of kindness, Limin Marine & Offshore has a track record and good quality with a source of pride and responsibility that we provide and has always been dedicated to providing the best service.As a one-stop offshore marine services company, Limin Marine & Offshore Trying to support all types of offshore operations, offering innovative vessel and logistics solutions while improving cost effectiveness, all in an effort to improve productivity and client satisfaction. the expansion of the fleet has been given high priority, particularly the expansion into higher value segments of the offshore support vessel industry, where Limin Marine & Offshore leading industry players in Indonesia.
Posisi Dan Kualifikasi
HRGA Adm. OfficerJobdes :
Support pekerjaan HRGA departemen. Seperti recruitment, Rekap & filling administrasi HR, compensation & benefit, dll
Kualifikasi :
- Wanita
- pengalaman 1-2 Tahun atau Fresh graduate min IPK 3.25, D3/S1 Management/Hukum/Psikologi/SDM
- Rapi, cekatan, dapat beradaptasi dengan cepat, detail+target Oriented, komunikatif & responsif
- Familiar dengan Ms. Excel, Word, Visio
- Mengerti aturan UU ketenagakerjaan, BPJamsostek & BPJS kesehatan lebih disukai
- Berani mengungkapkan pendapat & gagasan
- Jujur dan bisa menjaga data confidential perusahaan
- Bisa membuat design jobposting /kartu ucapan digital
- English aktif lebih disukai
Penempatan : The H Tower, Jakarta Selatan
Alamat Email/ Cara Melamar
Silakan kirimkan CV terbaru Anda ke diky.s@liminmarine.comSubject : CV_HRGA_Nama
(Contoh : CV_HRGA_Ayu Oktarina)
PERHATIAN: Kami tetap berusaha menyampaikan Informasi Rekrutmen yang Valid melalui Weblog ini, Harap Tetap Waspada apabila pada proses rekrutmen ada Pihak/Oknum yang meminta dana dalam bentuk apapun, Kami tidak pernah meminta dana dalam bentuk apapun (biaya transportasi atau akomodasi dll ) Harap Untuk Selalu Mengabaikan permintaan dana dalam bentuk Apapun.