Lowongan Kerja Bank Rakyat Indonesia (BRI) Agustus 2021 Terbaru

Lowongan Kerja Bank Rakyat Indonesia (BRI) Agustus 2021 Terbaru

Lowongan Kerja Bank Rakyat Indonesia (BRI) Agustus 2021 Terbaru

Profil Perusahaan

Bank Rakyat Indonesia (BRI) adalah salah satu bank milik pemerintah yang terbesar di Indonesia. Bank Rakyat Indonesia (BRI) didirikan di Purwokerto, Jawa Tengah oleh Raden Bei Aria Wirjaatmadja tanggal 16 Desember 1895.
Lebih dari 125 tahun memberi pelayanan terbaik bagi seluruh lapisan masyarakat, BRI turut ambil andil dalam upaya membangun negeri. Didukung lebih dari 10 ribu kantor, 400 ribu lebih Agen BRILink serta jaringan satelit BRIsat, membuat BRI terus berusaha menjadi yang pertama dalam menunjang perekonomian masyarakat.

Melalui visi "The Most valuable Banking Group in Southeast Asia” dan “Champion of Financial Inclusion" menjadikan BRI fokus pada pengembangan SDM unggul dan berkarakter kuat yang sejalan dengan visi pemerintah yaitu, “Membangun SDM Unggul, Menuju Indonesia Maju.”

BRI bukan hanya tempat bekerja, tapi tempat kamu mengoptimalkan semua potensi terbaikmu, berkontibusi memberikan yang terbaik untuk lebih dari lebih dari 140 juta nasabah* BRI. Maju dan berkembang bersama seluruh pengguna jasa BRI.

Posisi dan Kualifikasi

Priority Banking Officer

Responsibilities
  • Selling financial products, investment and bancassurance of Bank BRI.
  • Maintain relationship / communicate actively (customer relationship management) with BRI Priority customers.
  • Act as financial advisor for BRI Priority customers

Qualifications
  • Minimum Bachelor degree with GPA 3.00
  • Maximum age 35th years old (not yet 36th when registering)
  • Experienced in wealth management as RM Priority/ Priority Banking Officer/Private Banker for at least 3 years.
  • Having good communication skills.
  • Proficient in English both oral and written is preferred
  • Have good analytical thinking and problem solving
  • Having licensed or certified by AAJI/WAPERD/WPPE/CWM
Regional office placement options, including:
  • Bandung
  • Jakarta
  • Banjarmasin
  • Jayapura
  • Bandar Lampung
  • Makassar
  • Malang
  • Padang
  • Surabaya
  • Yogyakarta
  • Denpasar
**Only Shortlisted Candidate will be Contacted**

Cara Melamar / Email Perusahaan

Silakan Melamar Melalui Akun Linkedin anda pada link berikut ini : https://bit.ly/lokerbrilinked

PERHATIAN: Kami tetap berusaha menyampaikan Informasi Rekrutmen yang Valid melalui Weblog ini, Harap Tetap Waspada apabila pada proses rekrutmen ada Pihak/Oknum yang meminta dana dalam bentuk apapun, Kami tidak pernah meminta dana dalam bentuk apapun (biaya transportasi atau akomodasi dll ) Harap Untuk Selalu Mengabaikan permintaan dana dalam bentuk Apapun.

Tags :