Rekrutmen BUMN PT Berdikari (Persero) Terbaru Juni 2021

Rekrutmen BUMN PT Berdikari (Persero) Terbaru Juni 2021

Rekrutmen Terbaru BUMN PT Berdikari (Persero) Tahun 2021

Profil Perusahaan

PT Berdikari (Persero) ditunjuk sebagai BUMN Peternakan pada tahun 2012. Sebagai BUMN peternakan, Berdikari mempunyai tugas menjadi perusahaan penyedia pangan protein bagi masyarakat, perusahaan buffer stock (penyedia bibit) untuk peternakan rakyat dan menjadi perusahaan rujukan bagi pemerintah dalam menentukan kebijakan strategis terutama harga. Daging ayam dan telur merupakan salah satu sumber protein hewani yang mudah didapatkan masyarakat. Selain harganya terjangkau, sumber protein yang terdapat dalam daging ayam dan telur mampu membuat pertumbuhan sel-sel organ tubuh dengan baik.  Berdasarkan hal itu, Berdikari mulai masuk ke dalam bisnis peternakan ayam terintegrasi dari hulu ke hilir, yang meliputi pembibitan, komersial, pabrik pakan dan Rumah Potong Hewan Unggas (RPHU). Saat ini, Berdikari mulai masuk industrI ini pada rantai GPS (Grand Parent Stock).

Posisi Dan Kualifikasi 

PT Berdikari (Persero) merupakan Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang bergerak di bidang usaha Peternakan Terintegrasi. PT Berdikari (Persero) berdiri sejak 1966 dan saat ini sedang membangun tim terbaik dengan integritas tinggi yang berkomitmen untuk terus berkembang serta mendukung visi perusahaan menjadi perusahaan Agroindustri Nasional terbaik yang inovatif, bersaing, dan tumbuh berkelanjutan.

Internal Auditor
Kualifikasi:
1. Semua Jurusan, diutamakan S-1 Akuntansi
2. Berpengalaman 2 tahun atau Fresh Graduate
3. Menguasai Ms. Office
4. Memahami dasar-dasar Internal Audit

Accounting Officer

Kualifikasi:
1. Pendidikan S-1 Akuntansi
2. Berpengalaman 2 tahun atau Fresh Graduate
3. Menguasai Ms. Office
4. Mampu menyusun Jurnal, Laporan Laba Rugi, & Neraca LaporanKeuangan
5. Memahami Laporan KeuanganKonsolidasi

Tax Officer

Kualifikasi:

1. Pendidikan D-3/S-1 Perpajakan/ Akuntansi/ Hukum
2. Diutamakan memiliki sertifikat Brevet AB
3. Menguasai Ms. Excel tingkat Intermediate
4. Berpengalaman menangani Pajak Impor & di Perusahaan Berjenis WAPU (Min. 1 Tahun)

Registrasi ditutup pada tanggal 30 Juni 2021

Cara Melamar / Email

APPLY NOW : bit.ly/RekrutmenBDK

Informasi resmi & pemanggilan seleksi hanya melalui email rekrutmen@berdikari-persero.co.id

PERHATIAN: Kami tetap berusaha menyampaikan Informasi Rekrutmen yang Valid melalui Weblog ini, Harap Tetap Waspada apabila pada proses rekrutmen ada Pihak/Oknum yang meminta dana dalam bentuk apapun, Kami tidak pernah meminta dana dalam bentuk apapun (biaya transportasi atau akomodasi dll ) Harap Untuk Selalu Mengabaikan permintaan dana dalam bentuk Apapun.

Tags :